Product Description
Timbangan Digital. type DS-425 ,Merupakan Timbangan yang bisa menimbang sampai dengan ketelitian 0.01 gr ( Dua angka belakang koma ) Dalam satuan gram , dilengkapi dengan back light ( Lampu Indicator ) yang bisa memudahkan untuk melihat angka penimbangan , selain itu DS-425 di lengkapi dengan fungsi Counting ( Timbangan Hitung ) untuk menimbang sekaligus bisa menghitung jumlah seperti : Kertas, komponen-komponen , baut dll , RS-232 ( Output ke Komputer dan Printer ) RS-232 bisa di gunakan untuk dihubungkan ke printer untuk mencetak hasil penimbangan ataupun menyimpan hasil penimbangan Timbangan Digital.ini , kapasitas yang ditawarkan mulai dari 300 gr – 15 kg